Rekomendasi Mouse Gaming: Razer Viper Mini [REVIEW]
Saat mempertimbangan beli mouse saya enggak tergila-gila dengan embel-embel mouse gaming. Itu cuma identitas yang berusaha dibentuk oleh brand. Saya lebih percaya pada latar belakang perusahaannya, karena setiap produsen hardware memiliki pengalaman cukup panjang dalam membuat produk Seperti Razer Viper Mini yang baru saya beli beberapa waktu lalu, ini merupakan mouse paling mahal yang pernah saya beli. Sebelumnya saya selalu membeli mouse dengan merk logitech. Mouse terakhir yang saya beli, Logitech G103 saya gunakan selama 2,5 tahun. Sampai saat ini ...